Monday, July 23, 2012

Kreativiti di dalam penggunaan QR CODE


Jika anda mempunyai handphone Blackberry kemungkinan besar anda sudah pernah melihat QR Code. Caranya adalah dengan membuka profile anda di Blackberry Messenger lalu mengklik show barcode. Dengan QR Code tersebut, teman anda dapat dengan mudah menambahkan pin anda. Caranya adalah teman anda hanya perlu meng-scan QR Code tersebut dan otomatis Blackberry Messenger anda akan ter-add oleh teman anda. Itu adalah salah satu kegunaan QR Code atau Quick Response Code

Kegunaan lainnya walaupun jarang ditemukan di Indonesia adalah pada saat mempromosikan sesuatu melalui gambar, biasanya akan ada QR code yang dicantumkan, dan jika anda meng-scan QR Code tersebut, maka handphone anda akan otomatis terdireksi ke situs yang dicantumkan di QR Code tersebut tanpa perlu susah-susah mengetik alamatnya.


No comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...